Pages

Tuesday, December 24, 2013

Radar dalam analisa pasar…

hbr.org   

Perusahaan berukuran kecil maupun besar pasti akan melakukan analisa pasar sebelum melakukan inovasi produk atau mencari peluang. Analisa perlu dilakukan secara akurat agar hasil yang didapatkannya pun akan memuaskan atau tidak terlalu jauh dari jawaban yang dicari.


Para peneliti pasar selalu mencari jalan yang terbaik untuk mencapai analisa yang akurat, dan salah satu cara adalah dengan memasang “radar” di area yang ingin diteliti atau di analisa. PSBS Model merupakan salah satu radar, dimana untuk menganalisa industri kompetitor secara keseluruhan, peneliti akan memerhatikan faktor seperti pendatang potensial, pembeli, substitusi hingga pemasok. Setiap faktor tersebut akan memberi kontribusi yang tinggi dalam kegiatan pasar dan jika peneliti melupakan satu faktor aja, terdapat kemungkinan analisa yang dilakukan memberikan hasil yang tidak tepat, dan pada akhirnya, proses pengambilan keputusan juga akan terganggu. Model PSBS yang berkesinambungan membuktikan betapa pentingnya setiap faktor yang terlibat, dan menjadikan sebuah radar analisa yang bernilai harganya.

For more details on Applied Selling, please contact:
KIRTI PARKASH
+62 21 8378 3288
kirti.parkash@frontlinerinc.com

No comments:

Post a Comment